Tag: perdagangan internasional
-
Ayo Nge-Bank: Peran Bank dalam Penagihan atas Dokumen
Di antara berbagai metode pembayaran yang digunakan dalam perdagangan internasional, penagihan atas dokumen (documentary collection, atau collection, sering pula disebut sebagai transaksi “non-L/C” atau tidak menggunakan letter of credit) terbilang cukup populer.
-
Indonesia Belum Perlu Kemitraan Lintas Pasifik
Gonjang-ganjing mengenai pernyataan Presiden Joko Widodo akan keinginan Indonesia untuk bergabung dalam Kemitraan Lintas Pasifik (Trans-Pacific Partnership atau TPP) masih belum surut. Kalimat yang seolah terselip dalam pernyataan bersama antara Presiden Widodo dan Presiden Obama di Gedung Putih ini (26 Oktober 2015) justru menjadi pemicu kontroversi yang menanggalkan capaian-capaian Presiden Widodo sepulangnya dari Negeri Paman…
-
Istilah Perdagangan Internasional Menurut INCOTERMS 2000
INCOTERMS merupakan daftar istilah yang digunakan untuk menyelaraskan istilah-istilah perdagangan internasional di seluruh dunia. Istilah ini secara kebiasaan diterima oleh semua pihak yang melakukan perdagangan internasional. INCOTERMS terbagi dalam empat kelompok: E, F, C, D. *** KELOMPOK E, meliputi: EXW (Ex Works) Ex works berarti tanggung jawab penjual hanya sampai suatu tempat yang telah disepakati…